Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI LUWUK
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penyidik Atas Kuasa PU Terdakwa Status Perkara
5/Pid.C/2023/PN Lwk Robert D. Mononege Fatimah Zahra Yusuf Minutasi
Tanggal Pendaftaran Jumat, 31 Mar. 2023
Klasifikasi Perkara Penghinaan
Nomor Perkara 5/Pid.C/2023/PN Lwk
Tanggal Surat Pelimpahan Jumat, 31 Mar. 2023
Nomor Surat Pelimpahan BP/09/III/2023
Penyidik Atas Kuasa PU
NoNama
1Robert D. Mononege
Terdakwa
NoNamaPenahanan
1Fatimah Zahra Yusuf[Penahanan]
Penasihat Hukum Terdakwa
Anak Korban
Dakwaan

Peristiwa tersebut terjadi pada hari rabu tanggal 23 maret 2022 sekitar jam 10.00 wita, bertempat dikantor Lurah Kilongan Permai, Kec.Luwuk 
Utara, Kab.Banggai saudari FATIMAH ZAHRA YUSUF Alias EKO, yang tiba-tiba langsung berkata kepada saudari R. KUSUMA WARDATI alias DATI 
“kenapa ng mo urusi saya!” yang kemudian pada saat itu saudari FATIMAH ZAHRA YSUF alias EKO keluar dari ruangnnya dan menghampiri 
saudari R. KUSUMA WARDATI alias dati sambil membawa sebuah cangkir sambil marah-marah menuju dispenser kemudian mengambil air panas 
dari dispenser kemudian mendekati saudari R. KUSUMA WARDATI alias DATI sambil mengtakan “Mo suka saya siram” lalu saudari R. KUSUMA 
WARDATI berkata “Coba berani siram” hal tersebut sempat dilerai oleh saudari INDRIANI SAMBETA Alias NANI yang kemudian saat itu saudari 
FATIMAH ZAHRA YUSUF Alias EKO kembali masuk ke ruangnnya sambil duduk di kursinya dirinya mengatakan “Bodoh tidak tau apa-apa” dan 
saat itu saudari R.KUSUMA WARDATI alias DATI sempat bertanya kepada saudari FATIMA ZAHRA YUSUF alias EKO “kenapa kau bilang saya 
begitu, saya duluan dapat jabatan dari kau”, namun saudari FATIMAH ZAHRA YUSUF kembali berkata “memang kau bodoh tidak tau apaapa” lalu sambil berjalan mengatakan lagi “makan gaji buta, uang haram makanya sakit-sakit”

Pihak Dipublikasikan Ya